Beranda > Pedia Beauty
Demonstrasi Pemakaian Shaping Panty Bersulam
2015-03-01













  Langkah 1
Pilihlah shaping panty yang sesuai ukuran. Pergunakan kedua tangan anda untuk mengangkat celana di depan pelanggan dan secara anggun memutarkan celana dari setiap sisi untuk menunjukkan bahwa tidak ada kesalahan maupun cacat pada celana.
Jangan pilih ukuran berdasarkan lingkar pinggang, tetapi berdasarkan lingkar pada pangkal paha.
 


  Langkah 2
Pertama lipatlah keatas dua kali celana baik di bagian pengikat
pinggang dan bagian bawah.
 


  Langkah 3
Masukkan kaki ke dalam celana, dan angkat secara perlahan dan mengepaskan badan dengan posisinya.
Perhatikan! Jangan pergunakan kuku untuk menahan dan menarik ke atas dengan keras untuk menghindari kerusakanpada produk.
 


  Langkah 4
Pergunakan satu tangan anda untuk menarik celana ke atas pada daerah pinggang, sementara tangan lainnya meregang ke dalam celana, masuk ke bagian bawah bokong dan dari bawah menarik ke atas lemak paha dan bokong menggunakan tenaga telapak tangan.
 




  Langkah 5
Tarik ke atas bagian belakang celana, buat menyesuaian untuk
pengepasan dengan pinggang.